Page 53 - DED Kawasan Karang Taraje 2023
P. 53
KAJIAN PENYUSUNAN SITE PLAN DAN RENCANA ZONASI GEOSITE
DI KAWASAN GEOPARK BAYAH DOME KABUPATEN LEBAK
prasarana perdagangan regional; peningkatan dan pengembangan terminal;
peningkatan kapasitas pelayanan air minum perkotaan; dan pengembangan
prasarana dan sarana permukiman.
PKL dengan pengembangan dan penataan sebagai pembangunan,
pengembangan, dan peningkatan prasarana, sarana, dan utilitas yang
menunjang pusat permukiman; pembangunan sarana dan prasarana
pelayanan kesehatan; pengembangan dan peningkatan terminal penumpang
dan barang; pengembangan dan peningkatan kapasitas pelayanan air minum
; pengembangan prasarana dan sarana permukiman; dan pengembangan dan
peningkatan sarana sosial dan budaya.
PPK dengan pengembangan dan penataan sebagai penyusunan RDTR;
pembangunan, pengembangan, dan peningkatan prasarana, sarana, dan
utilitas yang menunjang pusat permukiman; peningkatan kapasitas pelayanan
air minum; peningkatan sarana pelayanan kesehatan; Peningkatan sarana
pasar lingkungan; pembangunan dan peningkatan terminal penumpang;
pengembangan prasarana dan sarana permukiman; pengembangan dan
peningkatan sarana sosial dan budaya; dan pengembangan prasarana dan
sarana untuk mendukung pengembangan agroindustri dan agropolitan.
PPL dengan pengembangan dan penataan sebagai pembangunan,
pengembangan, dan peningkatan prasarana, sarana, dan utilitas yang
menunjang pusat permukiman; peningkatan kapasitas pelayanan air minum di
perdesaan; pengembangan prasarana dan sarana dasar permukiman;
pengembangan prasarana dan sarana untuk mendukung pengembangan
agroindustri dan agropolitan; dan pengembangan dan peningkatan sarana
sosial dan budaya.
b. Rencana Pola Ruang Kabupaten Lebak
Rencana pola ruang wilayah daerah meliputi rencana kawasan lindung dan
rencana kawasan budidaya.
LAPORAN AKHIR Bab 3 | 37